Selasa, 01 Januari 2013

Cara Mengatasi Gambar Pecah-pecah saat mengunggah foto di instagram



Hemmm.. Masih sering timbul masalah meng-upload gambar di Instagram menjadi pecah-pecah?  Jangan kawatir, apakah kaliah pernah membaca posting lama saya tentang cara mengatasi gambar foto pecah di instagram

Begini ne cara mengantisipasi agar gambar-gambar tidak pecah:

  1. Pas masuk bagian editing di Instagram, coba klik Rotate Action yang ada di bagian atas.
Sebelum ke menu selajutnya, terbit entry baru.. Biasanya gambar yang sempurna (dibaca jadi) kalau di rotate gak pecah, maka bisa lanjut.
  1. Tapi kalo hasilnya pecah, lebih baik berhenti dulu. Karena aku yakin nanti hasilnya juga pecah.
Solusinya antara lain set resolusi kamera pada settingan tertinggi, minimal 1600x1200.  Kalau kalian sudah pernah baca gambar-gambarkupecah di instagram, saya pernah menyeting resolusi di bawah nya 1600x1200, miisal 640x480 dijamin hasil nya pecah-pecah (hehhe berdasarkan pengalaman pribadi sob), apalagi resolusi 1280x960 juga tetap pecah.
Terus bagai mana kalau foto lama kita dg resolusi 640x480? Padahal kita ingin upload gambar tersebut di instagram?

resolusi foto mnmal 1600x1200maka tidak akan pecah-pecah



Solusi yang baru saya temukan baru satu yaitu tinggal diresize foto atau gambar tersebut.
Meresizenya bisa memakai photoshop, photoscape, atau software sejenisnya.
Kalau mau langsung dari android kamu bisa memakai software photo editor kaya Picsay, textgram,  dan sejenisnya. Kalau diriku lebih suka pakai aplikasi Photoshake. Download via dropbox
downloaddisini dapet pro gratis.

Entah bagaimana cara kerjanya aplikasi ini, tapi yang jelas foto hasil aplikasi ini kecil kemungkinan untuk pecah. Jadi, sebelum foto diupload edit dulu dengan aplikasi ini kemudian hasil editing yang diupload di istagram.

Selamat berkarya sobat.. rajin-rajin mencoba nanti pasti tidak pecah-pecah lagi *-_-*

follow me on instagram @ariftajingga

foto uploaded instagram by aplikasi textgram melalui hp
melalui textgram


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Find Me on Facebook